Resep Puding Roti Tawar PANGGANG enak. Dengan campuran susu dan kismis jadi lebih lezat, cara membuat masakan penutup ini relatif sederhana shingga tak butuh waktu lama hanya butuh oven saja dan beres juga.
Makanan puding sering dijadikan penutup atau desert, tapi jangan banyak-banyak ya karena terbuat dari roti tawar kalau banyak nanti tambah kenyang dong. Puding roti ini punya tekstur lembut tapi agak kering karena di panggang bukan di kukus. kepikiran gak sih rasa puding seperti kalau melihat komponen yang ada disini?, manis, gurih, creamy, wangi hmm gitu kali ya.
Resep Puding Roti tawar
Baca juga resep roti maryam enak
Kumpulkan bahan bahan ini :
- 10 potong roti tawar
- 1 liter susu segar
- 150 gram kismis
- 100 gram gula pasir dilarutkan
- 5 butir telur ayam, (dikocok)
- 125 gram margarin
- 1 sendok teh vanili
- 1 sendok teh kayu manis
- 1/2 sendok teh garam
- 150 gram gula pasir
- 2 butir telur ayam, dikocok dulu
Cara membuat puding roti tawar panggang :
- ~ Langkah awal potong-potong roti, rendam roti pakai susu hingga lunak.
- ~ kemudian masukkan kismis, gula, telur, margarin, vanili, kayu manis juga garam. aduk-aduk hingga rata.
- ~ Selanjutnya tuangkanlah adonan ke loyang yang sudah diolesi margarin.
- ~ terakhirnya sobat panggang adonan puding selama 60 menitan.
- ~ Keluarkan puding, lalu guyur dengan sausnya, panggang lagi sampai matang. angkat, beres bro Puding Roti ente.
Nah sobat kalau sudah matang makana puding berbahan roti tawar ini tambahkan topping jika suka dan sesuaikan dengan keinginan anda, supaya lebih cantik dan tambah enak tentunya, Semoga bahasan ini menjad referensi anda untuk menjadikan menu penutup ini favorit di keluarga anda, okey.... Resep Puding Roti Tawar PANGGANG bukan kukus dari juna udah done.